Resep masakan jawa barat Soto mie khas bogor
Soto-Merupakan Masakan khas nusantara,mempunyai variasi yg sangat beragam,dari soto madura,soto lamongan,soto daging,soto betawi hingga soto banjar.Di daerah jawa baratsendiri,tepatnya daerah banjar mempunyai masakan soto khas bogor yaitu Soto mie.Resep masakan jawa barat Soto mie khas bogor |
Untuk membuat Soto mie Di perlukan bahan-bahan sebagai berikut:
- 250 gram,Mie basah
- 250gram,kikil sapi,di rebus hingga matang alu potong dadu
- 500gram,daging,sandur lamur
- 2 ltr air mineral untuk merebus
- 250gram,bihun
- 250gram,kol di iris tipis2
- 5 buah tomat merah,di iris tipi
- 4 sendok makan minyak goreng,untuk menumis
BumbuhalusSoto mie Khasbogor
- 10 Biji bwg merah
- 4 bh cabe rait
- 8 biji bawang putih
- 1 sendokteh garam
- 5 Butir kemiri
- 1 sendok teh bubuk merica
- 1 sendok teh Udang kering
Bahan Pelengkap soto mie bogor
- Bwang goreng secukupnya
- risoles gorengsecukupnya
- emping melinjo secukupnya
- Irisan daun bwg secukupnya
- Irisan daunseledri secukupnya
- Sambal secukupnya
- Kecap manis
- Cuka
Cara membuatSoto mie Khas bogor
- Setelahsemuabahan tersedia,Rebus daging ,sandung lamur bersama garam hingga matang,lalu potong dadu
- Tumis bumbu halus hingga harum,kemudian masukan kedalam rebusan daging,Masak menggunakan api sedang sampai matang.
- Untuk penyajian,tata bihun,Potongan risoles,tomat,irisan kol,irisan kikil,irisan daging di dalam mangkuk saji,sIRAM menggunakan Kuah soto lalu taburi menggunakan bawang goreng,irisan daun seledri,juga daun bawang.
- Lebih nikmat di sajikan selagi panas,Tambahkan potongan risoles,emping melinjo,cuka dan sambal
Nah gimana gambangkan membuat Soto mie khas bogor,selamat mencoba semoga bermanfaat.
Baca juga: